Family Gathering FASILKOM UNSRI Tahun 2024 | Dies Natalis Fakultas Ilmu Komputer Universitas Sriwijaya ke – 18
Family Gathering FASILKOM UNSRI Tahun 2024 juga merupakan kegiatan dari rangkaian acara Dies Natalis Fakultas Ilmu Komputer Universitas Sriwijaya ke – 18. Diadakan di pantai Arang dan pantai Minang Rua Lampung. Kegiatan ini diharapkan dapat melepas penat selama bekerja para pimpinan, dosen, dan karyawan di lingkungan Fasilkom UNSRI, sehingga dapat kembali bersemangat dan meningkatkan kualitas kerja kedepan nya.