Daftar UNSRI: Bergabung bersama kami, Bangun Negeri dengan Teknologi

Blog

Dosen FASILKOM paparan proposal penelitian 2015

Akademik&Penelitian

 

Selamat atas prestasi dosen di FASILKOM atas lolosnya proposal penelitan di lembaga penelitian UNSRI tahun anggaran 2015.

[box]

Pada proposal Kolaborasi International, terdapat Prof. Dr. Siti Nurmaini dengan judul Implementation of Robotic Sensor Network Real Time Monitoring for Air Quality Index in Urban Environment.

[/box]

[box]

Unggulan Kompetitif, terdapat Erwin. M.Si membuat proposal dengan judul Rancangan Teknologi Otomatis Pada Budidaya Pertanian Mengunakan Citra Untuk Smart Hidroponik Garden

[/box]

[box]

Desentralisasi dan Kompetitif Nasional juga terdapat satu orang yaitu Bambang Tutuko dengan judul Implementasi Sistem Tele Monitoring Lingkungan secara Real Time menggunakan Intelligent Wireless Mobile Sensor Network

[/box]

[box]

Sedangkan pada Proposal Sains Teknologi dan Seni (SATEKS)terdapat 16 orang dosen FASILKOM

  1. Syamsuryadi | Pengenalan Telinga Mengunakan Hyper Sausage Neuron
  2. Huda Ubaya | Pengembangan Modul Sensor Pemantauan Tanaman Pertanian Pada Robot Terbang untuk mendukung Precion Agriculture
  3. Sutarno | Sistem Pendeteksi Mata Lelah Penguna Komputer Mengunakan Sensor Kamera dengan mengunakan sensor Kamera dengan
  4. Reza Firsandaya Malik | Purwarupa Pulse Oxymeter Cerdas
  5. Ahmad Rifai | Implementasi Fuzy Multi Criteria Decision Making (FMCDM) Mengunakan Indeks Kekuatan dan Kelemahan dalam Penentuan
  6. Deris Stiawan | Mendeteksi Anomali Pada Jaringan Heterogen
  7. Mira Afrina Pengembangan Sistem Informasi SMS Gateway dalam Meningkatkan layanan komunikasi sekitar akademika Fasilkom
  8. Apriansyah Putra | Sistem Pengarsipan Elektronik Dokumen Mutu Unsri
  9. MGS. Afriyan Firdaus | Pengambangan Model dan Prototipe Program Pemetan Atlit Berbasis Sistem Informasi Geografis (studi Kasus di Badan Pembinan
  10. Rosi Pasarela | Pemetan Lingkungan Indor Mengunakan Mobile Robot dengan Alat Bantu Laser
  11. Ari Wedhasmara | Perencanan Strategi Sistem Informasi (Studi kasus Pemerintah Kabupaten Ogan Ilir)
  12. Hardini Novianti | Penerapan Electronic Customer Relationship Management (E-CRM) Studi Kasus PT .XYZ
  13. Megah Mulya | Perangkat Lunak Untuk Mengetahui karakteristik Metode Gifshufle Dalam Steganografi
  14. Rizka Dhini Kurnia | Sistem Informasi Geografis Pemilhan Rute Terpendek daerah Wisata di Prov. Sumsel mengunakan Algoritme Djikstra Berbasis WEB
  15. Al Farisi | Sistem Pendukung Keputusan Mengunakan Metode Simple Aditive Weigting (SAW) untuk Penentuan Penerima Beasiswa Bidik Misi
  16. Endang Lestari | Implementasi Metode Analitycal Hierarchi Proces dalam Pengembangan Sistem Pendukung Keputusan Penentuan Dosen

[/box]